Sampaikanlah Dariku, Walaupun Satu Ayat

  Penjelasan Syaikh Muhammad bin Shalih Al-‘Utsaimin rahimahullahu Ta’ala Pertanyaan: Bagaimanakah pemahaman yang benar terhadap hadits, بَلِّغُوا عَنِّي وَلَوْ آيَةً “Sampaikanlah dariku, meskipun satu ayat.” (HR. Bukhari no. 3461) Karena di sana terdapat masyarakat yang menjadikan hadits ini sebagai landasan dalam dakwah. Jawaban: Yang perlu diperhatikan dalam masalah ini adalah bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa…

Continue Reading