Hibah Dalam Perspektif Fikih

HIBAH DALAM PERSPEKTIF FIKIH Oleh Ustadz Kholid Syamhudi Lc. Hibah, hadiah, dan wasiat adalah istilah-istilah syariat yang sudah menjadi perbendaharaan bahasa Indonesia, sehingga istilah-istilah ini bukan lagi suatu yang asing. Hibah, hadiah dan wasiat merupakan bagian dari tolong menolong dalam kebaikan yang diperintahkan agama islam. Dalam hukum Islam,  seseorang diperbolehkan untuk memberikan atau menghadiahkan sebagian harta […]
Baca selengkapnya